Selamat Datang di Website Resmi Desa Kemantran Kecamatan Kramat Kabupaten Tegal | Kantor Kepala Desa Kemantran membuka Pelayanan Publik setiap hari Senin-Jumat Pukul 09:00 - 14:00 WIB

Artikel

Kegiatan Vaksinasi Desa Kemantran

04 September 2021 21:03:01  Humas  320 Kali Dibaca 

KEMANTRAN.ID - Dalam rangka memutus mata rantai Virus Covid 19. Desa Kemantran mengadakan Vaksinasi Jenis Sinovac Dosis 1 dan 2. Dimana kegiatan ini dipelopori oleh anggota DPR RI dr Fraksi PDIP. DR.Dewi Aryani.M.Si.

Kegiatan Vaksinisasi terbuka untuk umum dan Jumlah Vaksin disediakan sejumlah 200 Dosis. Dalam kegiatan vaksinasi ini warga sangat antusias sekali mengikuti kegiatan Vaksinasi tersebut yang di pelopori oleh anggota DPR RI dr Fraksi PDIP. DR.Dewi Aryani.M.Si. Warga sangat berterima kasih sekali kepada penyelenggara dengan vaksinasi ini karena selain memutus mata rantai Virus Covid 19 juga sebagai syarat untuk keluar kota dan juga perizinan lainnya.

Bersama Satgas Covid 19 Desa Kemantran kegiatan vaksinasi berjalan lancar dan tertib dengan mematuhi protokol kesehatan. (04-09-2021)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Desa

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:19
    Kemarin:161
    Total Pengunjung:70.023
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.143.25.56
    Browser:Mozilla 5.0