Selamat Datang di Website Resmi Desa Kemantran Kecamatan Kramat Kabupaten Tegal | Kantor Kepala Desa Kemantran membuka Pelayanan Publik setiap hari Senin-Jumat Pukul 09:00 - 14:00 WIB

Artikel

Penyaluran Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)

21 Agustus 2021 14:03:50  Humas  391 Kali Dibaca 

KEMANTRAN.ID - Dengan rasa gembira dan senang hati para penerima bantuan yang berupa beras sebesar 10 kg yang dikeluarkan oleh Kemensos melalui Pemerintah Desa masing-masing, yang mana bantuan tersebut adalah sebagai tambahan bagi warga penerima bantuan yang berupa PKH, BPNT dan BST.

Dan bantuan yang berupa beras sebesar 10 kg tersebut adalah sudah menjadi komitmen Mensos Risma yang secara gamblang sudah pernah disampaikan kepada publik pada tanggal 07 Juli 2021.

beberapa desa yang termasuk di Desa Kemantran telah membantu penyaluran bantuan tersebut kepada warga yang kemarin telah mengambil Bantuan Sosial Tunai (BST).

Allhamdulilah... Acara berjalan dengan tertib dan aman. dikarenakan dibantu oleh Perangkat Desa ikut mengawal pembagian Bansos beras 10 kg tersebut. dan acara tersebut juga dilakukan sesuai dengan Protokol Kesehatan yang sedang berlaku. (21/08/2021)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Desa

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:49
    Kemarin:116
    Total Pengunjung:70.169
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.117.249.37
    Browser:Mozilla 5.0